Workshops 1 – 5

 

Lokakarya Pitjit 1 adalah mengenai latar belakang dan teknik dasar. Selama lokakarya satu hari ini juga penting untuk mempraktekkan dan mengalami pijat. Pada akhir workshop ini anda akan sudah dapat memberikan pijat dasar.

Lokakarya Pitjit 2 didasarkan pada pertolongan keluhan dan bekerja dengan energi. Seperti mencari penutupan, bekerja dengan uang logam (kerok) kayu putih dan gelas kedap udara. Ini semua akan dibahas dalam pelajaran memijat seperti dalam lokakarya 1 sudah dibahas.

Baik lokakarya 1 maupun lokakarya 2 membentuk keseluruhan yang lengkap dan sangat ideal untuk mengenal pijat dan menerapkannya dalam lingkungan keluarga. Untuk tukang pijat berpengalaman lokakarya ini adalh sebagai pengayaan pengetahuan yang besar.


Lokakarya Pitjit 3
mempunyai rencana yang berbeda. Mulai dengan berbaring diatas perut (tengkurap)berkaitan dengan sejumlah sudut pandang baru baik secara fisik maupun rohani. Antara lain, menekan punggung, pijat jaringan penghubung dan urut, cara menentukan batas-batas rasa sakit. Untuk itu akan mengikuti tugas yang harus anda lakukan. Intinya adalah: tukang pijat harus dapat menciptakan suasana yang sangat tenang.

Lokakarya Pitjit 4 mencakup dua bentuk tradisianal dari pijat. Pada siang hari akan diajarkan pijat jalan/injak-injak (dilantai, memijat antara lain dengan kaki. Setelah makan siang, akan diajarkan pijat kursi.

Lokakarya Pitjit 5 pada akhirnya adalah mengenai pemakaian tanam-tanaman obat tradisional, pemakaian benda dan tingkatan untuk sudut pandang yang penting dari teknik dan energi. Di siang hari semua yang sudah diajarkan akan dilatih dengan dua kasus nyata dari prktek saya. Di sini pembicaraan, asupan dan pemilihan pengobatan akan sangat penting. Pada akhir dari lokakarya ini anda akan menerima sebuah sertifikat.

 

 

Mendatang workshops:

berdasarkan permintaan.